Jasa Desain Profesional | Label Produk Pakaian Pita Tafeta
Wellwish Creative,- kami membantu anda dalam pembuatan berbagai macam jasa desain profesional, desain berbagai macam label produk pakaian. Salah satu bahan label produk pakaian yaitu pita tafeta.
Pita Tafeta dianggap pita kelas atas di kelas perlebelan, dengan permukaan yang indah, halus dan karakteristik yang unik. Bentuk pita tafeta dan tampilan dari benang-benang yang ditenun tampak erat dan rapat. Pita tafeta memiliki tampilan yang doff yang membuat pita tafeta terlihat unik. Teksture pita tafeta memiliki permukaan yang halus. Proses tenunan yang erat membuat tekstur pita tafeta menjadi lembut.
Pita tafeta memiliki berbagai kelebihan yang dapat mendukung branding produk. Pita yang mewah, pita tafeta termasuk pita kelas atas didunia perlebelan karena memiliki karakter yang khas dan bahan yang digunakan dari serat benang yang diproses dengan lama. Pita tafeta memiliki sifat yang lentur artinya Pita tafeta dapat dijadikan berbagai macam label dan dapat menambah image daya tarik produk yang menggunakan label pita tafeta. Soal daya tahan dan kwalitas tidak diragukan lagi. Pita tafeta tidak akan mudah menggumpal dan pita tafeta dapat mempertahankan kwalitas permukaan yang halus. Pita tafeta juga tidak mudah kehilangan bentuknya seiring waktu.
Detail Label Pita Tafeta Wellwish Creative:
- Desain Custom (free desain kecuali logo)
- Size Panjang satu roll (196m), Size Lebar (1.2cm, 1.7cm, 2.5cm, 3.1cm, 3.7cm dan 4.4cm)
- Satu Roll (2000-4000pcs label)
- Warna Dasar Tafeta (putih)
Comments are closed.